Kamis, 04 April 2013

NLP – FRAMING (M.Psi SCWU)



 NLP 5 – FRAMING

(frames, framing, reframing & parts)
 



       Dalam NLP “frame” didefinisikan sbg batas-batas atau wadah bagi suatu peristiwa atau pengalaman.
       Frame / bingkai cara kita menyaring persepsi kita terhadap dunia berdasarkan persepsi internal kita ttg dunia.
       Frames biasanya bekerja di luar alam kesadaran kita à cara berpikir otomatis terutama pada keyakinan yg kita pegang
       Cara kita membingkai sesuatu sangat menentukan pemaknaan yg kita tempelkan.
       Komentar kritis dr org yg tdk dikenal biasanya pengaruhnya sangat kecil dibanding kritikan bos atau pasangan kita.
       Reaksi thdp barang yg pecah tergantung pada seberapa besar nilainya thdp benda tsb.

Outcome frame
  • ·         Salah satu syarat dari well-formedness bagi outcome adalah adanya pembingkaian positif  à orang hrs menggambarkan apa yang dia inginkan dan bukannya yang ia ingin hindari atau tidak diinginkan  
  • Dengan merumuskan outcome frame dan bukan problem frame atau bingkai masalah, maka perhatian kita akan lebih fokus ada pencapaian solusi.


Ecology Frame
·         Dalam ecology frame, perhitungan harus diambil dari kehendak positif di balik perilaku yang terjadi saat ini serta manfaat yang diperoleh dari apa yg dikerjakan saat ini
·         Apa yg terjadi saat ini, dilandasi dgn sesuatu yg terjadi dimasa lalu

Evidence  frame
       Evidence frame atau bingkai bukti-bukti.
       Harus bisa menyesuaikan diri dengan sesuatu di t4 tuuan/berada (dimana bumi dpijak disitu langit di junjung)
       Segalanya didasarkan pada realita dg cara menggunakan prosedur bukti-bukti inderawi secara spesifik.
       Menyatakan dlm perincian yg jelas dan tidak samar-samar atas apa yg dilihat, didengar dan dirasa saat outcome sudah bisa dicapai

As-if  frame
       Bingkai  “seandainya” à bisa memperkaya persepsi, bisa melangkah keluar dari keyakinan-keyakinan yang membelenggu serta membiarkan imajinasi berkembang jauh.
       Kita harus keluar dri yg lama dan harus berkembang ke depan
       Harus kembali dituntun kemasa kini dan mengambil langkah yg sudah diketahui sehingga merangsang syaraf-syaraf utk mencapai outcome

Contrast  & agreement  frame
       Pada Contrast frame mengarah ke alternatif pilihan dan bisa dievaluasi. (misalx; saya harus apa utk menuju ke sana)
       Agreement frame, sering digunakan pada negosiasi.  Dalam negosiasi lebih baik dibuat point-point persetujuan daripada memunculkan konfliknya dulu, yg hanya akan membuang-buang waktu dan melelahkan. Hal ini merupakan tindakan prefentif, tentang bagai mana kita berbicara tergantung frame yg saya punya

Backtract  frame
       Pelacakan kembali / merunut balik apa yang baru ia katakan. (ex; pelepasan ngomong)
       Orang diminta utk mengulang kata, frasa, ritme dan nada yg sejauh mungkin sama dg aslinya
       Tujuannya utk mengecek pengertian à ‘jadi yg saya katakan tadi adalah...’
       Utk bisa backtract hrs bisa mendengarkan apa yg dikatakan orang.

Reframing
       melihat hal-hal lain dari perspektif berbeda, dalam cahaya lain, dari sudut pandang alternatif. Frame pd masa anak-anak sifatnya lentur dan mengalir
       Saat dewasa à mantap dan kaku
       Pada saat frame diubah pemaknaannya juga berubah, respon berubah, oleh karena itu bagaimana kita bertindak dan bagaimana kita merasakan juga berubah
       Hal tsb disebut : reframing/ pembingkaian ulang (Anak kecil krn kehendak sesaatnya tidak terpenuhi maka ia akan marah-marah)
jenis reframing :
1.       Meaning reframing; Memberi pemaknaan tertentu pada perilaku atau peristiwa ( mungkin sdh terjadi)
2.       Context reframing; Mengidentifikasi di mana atau dalam situasi apa suatu perilaku atau peristiwa bakal bermanfaat (memberi kontets n diartikan kembali atau akan bermanfaat)


by; 454 b4n1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar